Senin, 12 Oktober 2015

Kebenaran dan Kebetulan



Pada pertemuan pertama membahas masalah kebenaran dan kebetulan , dimana dalam islam memang dikenal sebuah konsep yaitu kebenaran , kebenaran disini berasal dari kata betul , namun definisi kebenaran dan kebetulan jelaslah berbeda ,  definisi kebenaran dan kebetulan tersebut yaitu

Kebenaran
sesuatu yg cocok dengan sesungguhnya, sesuai sebagaimana seharusnya,
  biasanya sesuai dengan semua ajaran ajaran islam yang datangnya dari Allah swt karena kebenaran disini memang yang datangnya dari Allah swt. 

Kebetulan
tidak sengaja terjadi, sesuatu yang terjadi tidak terduga, tidak ada yg merencanakan
tidak sengaja dan biasanya berhubungan dengan dunia atau tingkah laku manusia .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar